Senin, 22 Agustus 2011

RENCANA ASESMEN KELAS XI SEMESTER 1 PROGRAM ILMU PENGETAHUAN ALAM (XI)


11.            Materi    : Aljabar
a.      Standar Kompetensi
Siswa dapat menyusun persamaan lingkaran dan garis singgungnya.
b.      Kompetensi Dasar
Siswa dapat menentukan persamaan garis singgung pada lingkaran dalam berbagai situasi.
c.       Indikator
1)      Siswa dapat membentuk persamaan garis singgung pada lingkaran dalam berbagai situasi.
2)      Siswa dapat menggambarkan lingkaran dan persamaan garis singgungnya dengan syarat tertentu.
d.      Asesmen
Portofolio dan rubrik.
1)      Portofolio
2)      Rubrik 
     Rubrik disusun oleh guru untuk mendapatkan informasi tentang tingkat kemampuan berpikir kritis siswa dalam menyelesaikan masalah matematika (tugas open-ended). Tingkat kemampuan berpikir kritis mulai dari 0, 1, 2, 3, dan 4. Tingkat 0 adalah tingkat yang paling rendah sedangkan tingkat 4 adalah tingkat yang paling tinggi. Elemen yang akan diukur adalah informasi matematika yang diperoleh siswa, konsep dan ide matematika yang dimanfaatkan siswa, penarikan kesimpulan siswa, dan sudut pandang siswa dalam menyelesaikan masalah matematika. Elemen tersebut akan diukur kejelasan, ketepatan, kerelevanan, ketelitian, kedalaman, kelogisan, dan keluasan. 

 


 


 

RENCANA ASESMEN KELAS XI SEMESTER 1 PROGRAM ILMU PENGETAHUAN ALAM (X)


10.            Materi    : Aljabar
a.      Standar Kompetensi
Siswa dapat menyusun persamaan lingkaran dan garis singgungnya.
b.      Kompetensi Dasar
Siswa dapat menyusun persamaan lingkaran yang memenuhi persyaratan yang ditentukan.
c.      Indikator
Siswa dapat membentuk persamaan lingkaran yang memiliki syarat-syarat tertentu.
d.   Asesmen
Tugas open-ended (open-ended task) dan rubrik.
1)      Tugas open-ended
       





 

2)      Rubrik 
     Rubrik disusun oleh guru untuk mendapatkan informasi tentang tingkat kemampuan berpikir   kritis siswa dalam menyelesaikan masalah matematika (tugas open-ended). Tingkat kemampuan berpikir kritis mulai dari 0, 1, 2, 3, dan 4. Tingkat 0 adalah tingkat yang paling rendah sedangkan tingkat 4 adalah tingkat yang paling tinggi. Elemen yang akan diukur adalah informasi matematika yang diperoleh siswa, konsep dan ide matematika yang dimanfaatkan siswa, penarikan kesimpulan siswa, dan sudut pandang siswa dalam menyelesaikan masalah matematika. Elemen tersebut akan diukur kejelasan, ketepatan, kerelevanan, ketelitian, kedalaman, kelogisan, dan keluasan. 

RENCANA ASESMEN KELAS XI SEMESTER 1 PROGRAM ILMU PENGETAHUAN ALAM (IX)


9.            Materi    : Trigonometri
a.      Standar Kompetensi
Siswa dapat menurunkan rumus trigonometri dan penggunaannya.
b.      Kompetensi Dasar
Siswa dapat menggunakan rumus jumlah dan selisih sinus dan kosinus.
c.      Indikator
1)      Siswa dapat menggunakan rumus jumlah dan selisih sinus untuk membuktikan identitas-identitas trigonometri.
2)      Siswa dapat menggunakan rumus jumlah dan selisih kosinus untuk membuktikan identitas-identitas trigonometri.
d.   Asesmen
   Projek matematika dan rubrik.
1)      Projek matematika
2)      Rubrik
Rubrik disusun oleh guru untuk mendapatkan informasi yaitu tentang informasi yang diperoleh siswa berdasarkan masalah yang diajukan guru, konsep yang digunakan untuk menyelesaikan masalah, strategi penyelesaian siswa. Pilihan 0, 1, dan 2 dipilih oleh guru sesuai dengan hasil pekerjaan siswa pada projek matematika.